Kota Kediri

Peserta Pekan Imunisasi Nasional di Kota Kediri sangat tinggi. Dinas Kesehatan mencatat bahwa capaian mencapai 95,50 persen, lebih tinggi ketimbang target Pemerintah Provinsi Jawa Timur yakni 95 persen.

PENERIMAAN PBB KOTA KEDIRI LAMPAUI TARGET
Penerimaan pajak bumi dan bangunan (PBB) di Kota Kediri melampaui target. Meski, tahun 2023 belum habis tapi hingga awal Desember 2023 ini sudah mencapai 101,64 persen dari target penerimaan Rp32 miliar

FINAL FOUR LIVOLI DI GOR JOYOBOYO KEDIRI
GOR Joyoboyo Kediri, bakal memanas. Tempat tersebut menjadi arena Babak final four Liga Voli (livoli) Divisi Utama akan berlangsung hingga 10 Desember dengan menggunakan sistem kompetisi penuh, sehingga setiap tim akan saling bertemu dua kali. Laga antara tim putra Indomaret Sidoarjo melawan BIN Pasundan menjadi pembuka (1/12).

PEMKOT KEDIRI FASILITASI KERJASAMA UMKM DENGAN PASAR RITEL
Pelaku usaha mikro kecil menengah (UMKM) di Kota Kediri bisa tenang memasarakan produk. Pemerintah daerah tersebut memfasilitasi agar produknya masuk ke pasar ritel di kota ini melalui program kemitraan.