Ipo

JAKARTA | halojatim.com - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) menargetkan sebanyak 62 perusahaan dapat melaksanakan hajatan initial public offering (IPO) alias listing pada tahun 2024 yang memiliki shio Naga Kayu. Hal ini mengacu data historis, sejak 2018, setidaknya lebih dari 50 emiten melantai di pasar modal.

Bangun Rantai Mineral dan Baterai Kendaraan Listrik, MBMA Perkuat Modal dengan Melantai di Bursa
Adapun harga penawaran saham MBMA berkisar Rp780-Rp795 per saham sehingga MBMA akan mendapatkan tambahan modal hingga maksimal sebesar Rp9,62 triliun.

Melantai di Bursa, Onemed Direspon Positif Pasar
SURABAYA | halojatim.com – PT Jayamas Medica Industri Tbk atau OneMed resmi melantai di Bursa Efek Indonesia (BEI), Selasa (8/11/2022).

OneMed IPO, Lepas 15 Persen Saham ke Publik
SURABAYA | halojatim.com — PT Jayamas Medica Industri Tbk. (OneMed), pemimpin pasar alat kesehatan Indonesia dengan tawaran produk beragam, akan melaksanakan Penawaran Umum Perdana Saham (initial public offering/IPO) dengan melepas sebanyakbanyaknya 15% saham baru ke publik dari modal ditempatkan dan disetor penuh Perseroan setelah Penawaran Umum Perdana Saham.