Agung Podomoro Land

APLN mencatatkan kinerja positif selama Kuartal I-2025 dengan meraih penjualan dan pendapatan usaha sebesar Rp874,5 miliar, tumbuh 22,7% dibandingkan dengan Rp712,8 miliar pada periode yang sama tahun sebelumnya.

Agung Podomoro Tawarkan Kemudahan Pembayaran untuk Hunian Berkualitas
Agung Podomoro memberikan keleluasan kepada konsumen untuk menentukan skema pembayaran rumah idamannya dalam Pameran Investasi Properti yang digelar mulai 13-25 Agustus 2024 di Senayan City Mall, Jakarta.

Kembangkan Properti Hijau, The Pakubuwono Residence Juga Bagian Agung Podomoro Group
Agung Podomoro Group menjadi salah satu perusahaan properti yang meraih penghargaan dalam TrenAsia ESG Award 2023. Perusahaan ini dikenal selalu mengedepankan aspek lingkungan (environmental), sosial (social), dan tata kelola (governance) atau ESG demi keberlanjutan bisnisnya.

Agung Podomoro Sabet Penghargaan TrenAsia ESG Award 2023 dengan Predikat Sustainability
Salah satu emiten properti PT Agung Podomoro Land Tbk (APLN) berhasil meraih penghargaan TrenAsia ESG Award 2023 pada kategori perusahaan properti dengan predikat sustainability.