Homelogo-ta
Ekonomi, Pariwisata & Kuliner

Pembeli Apartemen The Frontage Ahmad Yani Surabaya Minta Perlindungan Gubernur Khofifah

  • Puluhan pembeli apartemen The Frontage Surabaya meminta perlindungan kepada Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa. Para konsumen ini mengaku bingung, depresi dan frustasi lantaran berbagai upaya telah dilakukan untuk mendapatkan hak kepemilikan atas unit apartemen yang sudah mereka bayar lunas. Upaya itu selalu membentur tembok tebal.

Asih

Asih

Author

Kondisi lokasi proyek apartemen The Frontage di Jalan Ahmad Yani Surabaya.
caption
Kondisi lokasi proyek apartemen The Frontage di Jalan Ahmad Yani Surabaya. (Istimewa)